Reset akun hp menjadi salah satu yang bisa dilakukan untuk mengatasi masalah pada ponsel terasebut. misalnya adalah ketika kamu merasa ponsel kamu sangat lemot karena terdapat banyak sekali data aplikasi. oleh sebab itu mimin akan memberikan cara mudah untuk reset hp asus dengan cara yang mudah dan aman berikut ini.
Untuk kamu yang lakukan reset terhadap HP ASUS ini dapat disebut mudah sebab kamu bisa manfaatkan menu Factory Reset untuk pulihkan kondisi seperti pada saat pertama kali dipakai.
Cara Factory Reset HP ASUS
- Pertama, kamu bisa nyalakan HP ASUS terlebih dahulu
- Setelah masuk home screen, maka kamu bisa pilih menu atau aplikasi Settings
- Pada halaman Settings, kamu bisa pilih menu System
- Berikutnya, kamu bisa pilih menu Reset Options pada halaman System
- Selanjutnya akan muncul tiga menu pada halaman Reset Options dan mimin langsung memilih Erase All Data (Factory Reset).
- Berikutnya, kamu bisa menekan tombol Reset Phone, masukin kode untuk melakukan Reset, dan menekan tombol Yes.
- Lalu, kamu cuma tinggal menunggu hingga proses Factory Reset selesai
- Setelah HP ASUS nyalakan kembali maka sistem akan kembali seperti semula
- Perlu dicatat, bahwa Erase All Data (Factory Reset) ini akan hilangkan semua data yang terdapat pada HP ASUS mulai dari foto, aplikasi, game, dokumen, dan masih banyak lagi sehingga kamu kudu lakukan backup data terlebih dahulu.
Sementara dua menu lainnya yang ada di halaman Reset Options adalah Reset App Preference dan Reset Wi-Fi, mobile & Bluetooth. Untuk Reset App Preference ini mungkinkan pengaturan ulang preferensi sehingga aplikasi error jadi lebih sehat kembali.
Sementara Reset Wi-Fi, mobile & Bluetooth umumnya dipakai untuk menormalkan kembali jaringan seluler atau internet dan Bluetooth. Dengan kata lain, Erase All Data adalah proses paling ampuh untuk kembalikan HP ASUS ke kondisi semula.
Factory Reset tersebut adalah cara yang paling aman jika kamu mau kembalikan HP ASUS ke kondisi primanya seperti sedia kala. Nah, untuk kamu yang memiliki cara lain untuk lakukan reset terhadap HP ASUS ini maka bisa menuliskan komentarnya pada kolom di bawah ini.
Rekomendasi:
- Cara Mudah Membuat 2 Akun WhatsApp dalam Satu Smartphone Tak dipungkiri WhatsApp merupakan salah satu aplikasi yang paling banyak digunakan masyarakat saat ini, tak jarang, banyak pengguna yang menggunakan WhatsApp untuk keperluan pribadi bahkan untuk berbagai kepentingan lainnya. Biasanya…
- Cara Mudah Mengatasi HP Lemot | Ternyata Ini Masalahnya Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kali ini mimin akan sedikit memberikan sebuah informasi penting untuk kamu yang sering merasa jengkel dengan smartphone yang sering lemot atau lelet. Dalam artikel…
- Cara Mudah Reset HP Xiaomi Untuk Semua Model Tanpa Ribet Cara mudah reset HP xiaomi merupakan hal yang mudah dilakukan para pengguna smartphone yang sudah lama menggunakan produk asal tiongkok ini. akan tetapi jika kamu yang baru memakai smartphone ini…
- Cara Mudah Perbaharui Whatsapp Kadaluwarsa | Cuma Begini Sob Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada, kali ini mimin akan memberikan sebuah informasi yang mungkin bagi sebagian orang ini adalah hal mudah tapi bagi orang yang enggak tahu ini…
- Cara Mengecek Sensitivitas Layar Hp Vivo Dengan Mudah dan… jika kamu ingin membeli hp baru dan berniat untuk melakukan meet up bersama si penjual kamu harus lebih cermat memeriksa keadaan hp tersebut jangan sampai setelah melakukan transaksi ternyata banyak…
- Aktifkan Fitur NFC Di Samsung? Begini Caranya Samsung merupakan salah satu perusahaan teknologi terbesar di dunia yang menjadikan smartphone menjadi produk unggulan mereka. produk ponsel pintar buatan samsung ini terbukti sukses merajai pasar internasional bahkan di Indonesia…
- Cara Mudah Logout Akun Gmail Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. kali ini mimin akan memberikan info menarik nih tentang cara mudah logout akun gmail dengan mudah. cara ini bisa kamu lakukan jika kamu…
- Cara Mudah Mengganti Nada Dering WhatsApp dengan Lagu Kamu bosan dengan nada Dering WhatsApp yang bunyinya gitu gitu aja? Sekarang kamu bisa lho mengganti nada dering tersebut dengan potongan lagu lagu paporit kamu. Yuk langsung saja kita simak…
- Cara Mudah Menghapus Akun MI | Ikuti Langkah Langkah nya Untuk kamu yang mempunyai niat untuk menjual smartphone tentunya ada beberapa hal yang harus kamu lakukan salah satunya membersihkan file file pribadi kamu agar tidak diakses oleh si pengguna baru.…
- Smartphone Kamu Sering Hang? Coba Lakukan 5 Hal Ini Tidak dipungkiri smartphone merupakan benda yang selalu dibawa kemanapun itu oleh mayoritas masyarakat, didalam smartphone terdapat komponen hardware dan software untuk membantu akselerasi ponsel agar tetap baik. Mungkin kamu pernah…
- Cara Mudah Mengatasi Laptop Lemot Anti Gagal Halo sobat teknohits di manapun kamu berada. kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan mengulas cara…
- Cara Mudah Ganti Nama dan Password Tathering Hotspot di HP… Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba mengulas…
- Cara Mudah Mengunci Aplikasi di HP Vivo | Rahasia Aman Cara mudah mengunci aplikasi merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan kamu untuk menyimpan rahasia agar tidak ada seorang pun mengetahuinya. oleh sebab itu khusus untuk kamu pengguna HP vivo…
- 5 Cara Mudah Mengatasi SIM Card Tidak Terbaca Sim Card atau kartu SIM merupakan alat yang sangat penting di smartphone, tapi bagaimana jika SIM card kamu tidak terbaca? Tentunya kamu akan merasa panik bukan? Nah. sekarang kamu tidak…
- Cara Instal Ulang HP dengan Factory Reset & Kode Rahasia Untuk sebagian pengguna, jika merasa smartphone terasa berat tentunya akan dilakukan instal ulang perangkat agar hp android kamu akan kembali ringan Saat digunakan, ada berbagai cara untuk menginstal ulang hp…
- Terkuak! Inilah 5 Alasan HP Tiba Tiba Mati Sendiri Saat… Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada. kembali lagi bersama mimin yang akan selalu memberikan informasi menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba mengulas salah satu…
- 5 Cara Simple Untuk Mengatasi Aplikasi Tidak Terpasang Untuk kamu pengguna smartphone android pasti kamu pernah mengalami sebuah masalah misalnya saat kamu gagal ketika menginstal aplikasi pada perangkat Android kamu. Umumnya masalah ini muncul karena kamu telah menginstal…
- Cara Pindahkan Aplikasi dari HP ke Laptop Lewat Bluetooth &… Cara Memindahkan Aplikasi Dari HP ke Laptop ternyata cukup mudah lho, ada berbagai cara yang bisa kamu lakukan agar aplikasi ponsel kamu bisa berpindah kedalam menu laptop kamu dengan mudah…
- Cara Menonaktifkan Screen Overlay Detected Samsung Dengan… Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada bertemu lagi bersama mimin yang akan terus memberikan sebuah informasi penting mengenai dunia Teknologi dan kali ini mimin akan mencoba memberikan sebuah tips khusus…
- Cara Mudah Ganti Tema HP vivo dengan Kartun Lucu Untuk kamu pengguna HP vivo mimin punya info menarik nih karena dalam Artikel ini mimin akan memberikan ulasan mengenai cara mudah ganti tema hp vivo dengan kartun lucu. cara ini…
- Cara Flash HP Android Tanpa PC atau Laptop Untuk Pemula Flashing HP android berarti Anda akan mengembalikan HP ke kondisi awal seperti saat pertama kali membelinya. Semua data yang tersimpan di memori internet HP akan terhapus, termasuk file media, aplikasi,…
- Kumpulan Cara Screenshot Samsung Galaxy A70 Dengan Mudah Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan memberikan sebuah info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin tertarik untuk membahas tentang…
- Tahukah Kamu Apa Itu WhatsApp Gold & Bahaya Kah Jika… Whatsapp merupakan salah satu aplikasi paling populer di dunia yang sudah mempunyai 1 miliar pengguna aktif bulanan. aplikasi ini sangat digemari para pengguna smartphone yang bisa diunduh lewat layanan resmi,…
- 7 Cara Mudah Mengatasi Layanan Google Play Terhenti Hallo sobat teknohits apakah kamu pernah mengalami masalah google Play Store bermasalah seperti pada layar kamu tertulis Layanan Google Play Terhenti saat membuka aplikasi tersebut? Disini teknohits akan coba mengulas…
- 3 Trik Rahasia Kirim File, Foto dan Video Dari HP ke Laptop Hallo sobat teknohits, mimin kembali datang dengan berbagai trik rahasia disini, karena mimin akan memberikan sebuah tips & trik mengenai cara mengirim file, foto dan video dari HP ke laptop…
- Cara Reset Smartphone Advan dengan Mudah & Aman Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. bertemu lagi bersama mimin yang akan selalu memberikan sebuah info menarik mengenai dunia teknologi. kali ini mimin akan sedikit mengulas mengenai cara mereset…
- Fitur Keren VIVO Bisa Melacak HP yang Hilang Siapa sih yang gak tahu vivo? Mungkin sebagian besar penikmat smartphone sudah tidak asing dengan brand smartphone asal Tiongkok ini. karena memang vivo saat ini menjelma menjadi salah satu vendor…
- Cara Mudah Hubungkan Akun Instagram Ke Facebook Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi, kali ini mimin coba mengulas beberapa cara untuk kamu yang…
- Cara Mudah Screen Capture Samsung Galaxy A11 Samsung merupakan salah satu perusahaan teknologi terbesar di dunia yang menjadikan smartphone menjadi produk unggulan mereka. produk ponsel pintar buatan samsung ini terbukti sukses merajai pasar internasional bahkan di Indonesia…
- Cara Mudah Menghilangkan Mode Aman di Samsung Tentunya jika kamu pegiat ponsel sudah tahu jika Samsung merupakan salah satu vendor asal Korea Selatan yang sangat sukes, karena mereka telah merajai arena teknologi nomor satu di Indonesia dan…