Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba mengulas cara yang bisa kamu gunakan untuk mengganti nama dan password tathering hotspot di ponsel kamu.
Sama seperti memakai WiFi, tethering pula tentunya perlu password saat login. Hal ini terkadang bikin kamu kesulitan, terutama bila smartphone yang dipakai belum pernah dipakai untuk tethering.
Akan tetapi, kamu gak perlu khawatir sebab di dalam artikel ini mimin akan menjelaskan cara mudah mengganti nama dan password jaringan tethering smartphone kamu, agar lebih mudah saat mau menggunakannya untuk tethering ke perangkat lain.
Berikut merupakan langkah-langkah yang telah disusun tim teknohits untuk mengubah nama dan password tethering hotspot di perangkat smartphone kamu.
Cara Mengganti Nama dan Password Tethering Hotspot
- Untuk menggangi nama dan password tethering hotspor yang terdapat di ponsel kamu, kamu bisa membuka menu “Setting” atau “Pengaturan” di ponsel kamu.
- Berikutnya, kamu tinggal menu “Portable Hotspot” yang ada di pengaturan ini, selanjutnya pilih opsi “Set Up Portable Hotspot”.
- Pada kolom “SSID” atau nama jaringan, secara default, nama jaringan kamu akan menggunakan merek ponsel yang kamu pakai, dan bisa kamu ganti sesuai dengan keinginan.
- Sementara di kolom “password”, kamu bisa ganti kata sandi bawaan dengan menghapusnya terlebih dahulu dan memasukkan kata sandi baru. Untuk bisa digunakan kata sandi baru yang kamu pakai minimal terdiri dari 8 karakter.
- Setelah lakukan perubahan tersebut, klik tanda “Centang” di sudut kanan atas layar untuk simpan perubahan pada pengaturan tethering hotspot di smartphone kamu.
- Dengan demikian kata sandi atau password dan nama tethering hotspot di smartphone kamu sudah diganti dan dapat digunakan. Kamu pula bisa menjadikannya jaringan untuk mengakses internet memakai laptop atau perangkat lain.
iPhone
- Sementara itu, untuk smartphone jenis iPhone kamu bisa mengubah nama dan password jaringan tethering hotspot Anda dengan cara sebagai berikut.
- Kamu tinggal masuk ke menu “Setting” atau pengaturan di perangkat kamu, selanjutnya pilih menu “General”, kemudian masuk ke “About”, dan pilih menu “Name”.
- Setelah itu, kamu bisa mengatur nama hotspot sesui dengan keinginan kamu. Berbeda dengan smartphone Android, perubahan nama hotspot kamu pula bakal mengubah nama perangkat kamu.
- Sementara untuk mengubah password, pengguna dapat bisa pilih menu “Cellular” setelah masuk ke menu “General” di pengaturan iPhone kamu.
- Setelah itu, klik “WiFi Password” dan atur password jaringan tethering hotspot sesuai dengan keinginan kamu.
Rekomendasi:
- Cara Mudah Mengganti Nama FB Halaman & FB Grup Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kali ini mimin akan memberikan informasi penting untuk kamu yang masih menggunakan Facebook sebagai aplikasi media sosial yang utama. Karena dalam artikel ini mimin…
- 4 Tips Rahasia Bikin Kata Sandi yang Kuat dan Aman Dengan perkembangan dunia teknologi saat ini, tentunya kamu mempunyai beberapa akun digital mau itu sosial media ataupun sudah berurusan dengan alat transaksi seperti kartu ATM. dalam hal tersebut diperlukan sebuah…
- 5 Aplikasi Kunci Layar Terbaik di Android Terbaru Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info seputar dunia teknologi setiap hari dan menarik kesempatan kali ini mimin akan mencoba…
- Cara Mudah Mengunci Aplikasi di iPhone, Rahasia Dijamin Aman Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada, kali ini mimin akan memberikan sebuah informasi menarik khusus untuk kamu pengguna iPhone, karena dalam artikel kali ini mimin sudah merangkum beberapa cara mudah…
- Lupa Akun Mi? Begini Cara Mengatasinya Dengan Mudah &… Xiaomi merupakan salah satu vendor smartphone paling populer asal tiongkok yang sangat digandrungi oleh para penggunanya di Indonesia, xiaomi sendiri mempunyai sebuah fitur keamanan yang bernama akun mi, karena dengan…
- 6 Cara Mudah Mengatasi Psiphon Pro Tidak Connect sebelumnya teknohits sudah memberikan info seputar aplikasi psiphon , nah kali ini mimin akan kembali memberikan informasi penting mengenai Psiphon pro yang bermasalah saat sedang ingin digunakan, untuk membahas itu…
- Cara Mudah Mengatasi MySmartfren Tidak Bisa Login Smartfren merupakan salah satu provider yang memiliki jaringan internet merata di Indonesia, meskipun sering dianggap sebagai salah satu operator mahal tapi dengan jaringan yang luas smartfren sukses membuat para penggunanya…
- Cara Hack Wifi Lewat Software JumpStart, Mudah dan Gak Ribet Hallo guys, sebelumnya teknohits sudah memberikan info mengenai fitur fitur yang terdapat dalam software JumpStart, dan kali ini mimin kembali akan menyuguhkan info penting nih cara hack wifi menggunakan software…
- Tanpa Root! Inilah Cara Menghilangkan Iklan di Android Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba mengulas…
- Cara Mudah Mengubah Bahasa Indonesia di Google Classroom Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kembali lagi bersama mimin yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin tertarik untuk mengulas cara mengubah…
- Inilah Daftar iPhone yang Sudah Dukung Jaringan 5G Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba mengulas…
- Cara Mudah Bobol WiFi Dengan WiFi Map, Yuk Download… Aplikasi bobol wifi tentunya sudah tidak asing lagi ditelinga kalian, karena teknohits sering sekali membahas hal tersebut, dan kali ini mimin akan kembali memberikan info untuk kamu mengenai WiFi Map…
- Cara Mudah Mengatasi Lupa Password Laptop Anti Ribet Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba mengulas…
- Cara Mudah Menampilkan Label Shot On di HP OPPO Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. kembali lagi bersama mimin yang akan selalu memberikan sebuah info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan mengulas cara…
- Cara Mudah Screenshot Samsung Galaxy J2 Prime Tanpa Aplikasi Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada. Kembali lagu bersama mimin disini yang akan selalu memberikan info menarik mengenai dunia teknologi setiap hari. Berita kali ini mimin akan coba sedikit mengulas…
- Trik Rahasia Buat WhatsApp Anti Hacker Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. Kembali lagi bersama mimin disini yang akan mengulas trik rahasia untuk membuat akun whatsapp kamu anti hacker alias susah untuk dibobol. dengan cara…
- Cara Nonaktifkan Instagram Sementara & Cara Aktifkan Kembali Instagram merupakan salah satu aplikasi media sosial yang paling populer saat ini karena sudah digunakan oleh jutaan pengguna di dunia. Maka dari itu kali ini teknohits akan memberikan sebuah informasi…
- Solusi Tidak Bisa Masuk Kedalam Aplikasi MyTelkomsel? Hallo sobat teknohits. kali ini mimin akan memberikan sebuah tips & trik yang bisa kamu lakukan khusus untuk kamu yang sering mengalami masalah tidak bisa masuk kedalam aplikasi My Telkomsel.…
- Cara Mudah Screen Capture di HP Vivo Y91 Dengan Cepat Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada. kembali lagi bersama mimin yang akan memberikan info menarik seputar dunia teknologi. kabar kali datang dari Vendor smartphone asal tiongkok yaitu Vivo yang telah…
- Kumpulan Cara Screenshot Samsung Galaxy A70 Dengan Mudah Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kembali lagi bersama mimin disini yang akan memberikan sebuah info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin tertarik untuk membahas tentang…
- Cara Mudah Menggunakan Google Classroom Di PC & Android Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kembali lagi bersama mimin yang akan selalu memberikan info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin tertarik untuk mengulas cara menggunakan…
- Cara Mudah Mengganti Nama Facebook dengan Mudah di PC & HP Facebook merupakan salah satu sosial media yang sudah ada sebelum twitter dan instagram. Facebook juga merupakan salah satu aplikasi media sosial paling banyak digunakan di dunia. Nah. Meskipun saat ini…
- Cara Mudah Kunci Aplikasi HP realme | Rahasia Aman… Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan sebuah info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan mengulas…
- Cara Mudah Ganti Nama Toko di Tokopedia Tokopedia merupakan salah satu marketplace yang saat ini sedang mengalami pertumbuhan yang sangat besar di indonesia. Bahkan sudah banyak sekali pengguna yang berjualan di toko pedia dari skala kecil sampai…
- 3 Cara Mudah Mengatasi Lupa Password Windows 10 Lupa Password Windows 10 menjadi masalah tersendiri bagi para pengguna perangkat komputer saat akan membuka PC, dari sekian banyak pengguna hanya segelintir orang saja yang mengetahui bagaimana caranya Mengatasi Lupa…
- Cara Mudah Membuat Personal Hotspot di iPhone | Ternyata… Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada, kali ini mimin akan memberikan sebuah informasi khusus untuk kamu pengguna iPhone. karena dalam artikel kali ini mimin akan coba membahas cara yang bisa…
- Cara Mudah Mengganti Password Wifi IndiHome di PC/lLaptop Hallo sobat teknohits. kali ini mimin akan mengulas mengenai cara mudah mengganti password wifi IndiHome yang sudah mimin rangkum dibawah ini. tapi sebelum masuk kedalam pokok permasalahan nya, yuk kita…
- Cara Mudah Download Film di iflix | Nonton Film Offline Lur Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. kembali lagi bersama mimin disini yang akan selalu memberikan sebuah info menarik seputar dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan coba…
- Trik Rahasia Membuka Hp Terkunci karena Lupa Password… Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kembali lagi bersama mimin yang akan selalu mengulas artikel tentang dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan mengulas trik rahasia untuk membuka…
- Cara Mudah Logout Akun Gmail Hallo sobat teknohits di manapun kamu berada. kali ini mimin akan memberikan info menarik nih tentang cara mudah logout akun gmail dengan mudah. cara ini bisa kamu lakukan jika kamu…