arsip visual sangat berguna untuk mendukung sumber tulisan karena dapat

Arsir visual sangat berguna untuk mendukung sumber tulisan karena dapat…..

a. diverifikasi dengan mudah disesuaikan dengan kebutuhan

b. memperlihatkan kenyataan yang sesungguhnya

c. memberikan informasi yang interpretatif

d. mengembangkan imajinasi peneliti

e. menghilangkan kejenuhan peneliti

jawaban

Pembahasan
Sumber visual digunakan untuk melengkapi kekurangan dari sumber-sumber tulisan. Jika sumber tulisan kurang mencukupi untuk dijadikan sebagai fakta dalam mengungkap peristiwa masa lalu, peneliti dapat mencari sumber gambar visual berupa foto. Foto dapat menyingkap sejarah karena memperlihatkan keadaan suatu masyarakat pada masa tertentu. Artinya, arsip visual mampu memperlihatkan kenyataan sesungguhnya suatu masyarakat.