Siapa bilang Drakor merupakan drama paling romantis di dunia? Jika kamu mengatakan hal tersebut kamu sepertinya belum pernah menonton film romantis asal China ini, bahkan ada yang menyebut film romantisbuatan China ini lebih baik dari drama Korea, apakah benar begitu? Yuk kita coba kupas bersama dibawah ini.
Us and Them adalah salah satu film China romantis terbaik yang punya cerita menyayat hati dan juga dikemas dengan cara yang menawan. Film romantis ini berkisah tentang perjalanan cinta Jiangqing dan Xiaoxiao yang tinggal yang tinggal di Beijing dan berusaha untuk meraih mimpi mereka untuk menjadi kaya.
Bukan cumw disuguhkan dengan cerita cinta romantis, penonton juga akan diajak untuk saksikan perjuangan dua sejoli ini dalam meraih impian mereka dengan semua keterbatasan yang mereka miliki. Plot di film ini pula dikemas dengan sangat menarik di mana kisah cinta dua orang ini selama 10 tahun diragkum dalam rangkaian plot maju mundur yang apik.
2. Secret Fruit (2017)
Sumber gambar: chiness drama info
Secret Fruit adalah sebuah film China romantis sekolah yang diangkat dari sebuah novel dengan judul yang sama. Penulis novel tersebut bahakan menjadi penulis naskah di film ini. Film ini berkisah tentang kisah cinta di antara 2 orang remaja yang sudah berteman sedari kecil dengan segala lika-liku yang mereka hadapi.
Yu Chizi menaruh hati kepada Duan Bowen, tetapi tidak mampu mengungkapkan perasaannya itu di sisi lain Duan Bowen pun jatuh cinta kepada wanita lain. Yu Chizi lalu cari tambatan hati yang lain karena mengetahui bahwa Duan Bowen tidak memiliki perasaan apa-apa kepadanya. Akankah kedua remaja ini pada akhirnya bersatu?
3. Love O2O (2016)
Rekomendasi film China romantis yang satu ini tak berbeda dengan entry lainnya di daftar yang Jaka bikin kali ini. Film romantis ini berkisah tentang kisah cinta di antara 2 mahasiswa populer di kampusnya yang juga merupakan game addict. Xiao Nai yang jatuh hati kepada Bei Weiwei berusaha untuk menarik hati wanita idamannya ini dengan segala cara baik di dunia nyata dan juga di dunia game yang mereka mainkan. Sudut pandang dunia nyata dan dunia game yang disuguhkan di dalam film yang satu ini bisa jadi hiburan menarik buat kalian yang bosen sama film romantis yang gitu-gitu aja.
4. In the Mood for Love (2000)
Sumber gambar: imdb
Film China romantis terbaik yang satu ini disebut sebagai salah satu film terbaik berbahasa mandarin yang pernah diproduksi. In the Mood for Love berkisah mengenai dua orang yang pasangannya berselingkuh satu sama lain. Dari konflik ini, perasaan saling suka mulai berkembang di antara Chow Mo-wan dan Mrs. Chan. Film ini juga jadi film terbaik kedua di yang diproduksi di abad ke 21 berdasarkan survey yang dilakukan oleh BBC terhadap 177 kritikus film.
5. Fall in Love at First Kiss (2019)
Sumber gambar: clover
Fall in Love at First Kiss adalah salah satu film China romantis terbaru saat ini. Film tentang romansa cinta sekolah ini dirilis pada tahun 2019. Film yang satu ini berkisah tentang upaya Yuan Xiangqin, seorang remaja wanita biasa-biasa saja, dalam mengejar pujaaan hatinya Jiang Zhishu, siswa terpintar di sekolahnya.
Perjuangan Xiangqin dalam meraih hati Jiang Zhisu menemui berbagai macam halangan berat dari mulai penolakan dari sang pujaan hati hingga masalah keluarga yang dialami oleh Xiangqin sendiri. Film komedi romantis ini mencoba untuk mengambil sudut pandang yang berbeda di mana sang perempuan yang dibuat berjuang habis-habisan dalam meraih cinta pujaan hatinya.
Rekomendasi:
Deretan Film Fiksi Terbaik, Bikin Kamu Berimajinasi Tinggi Selain film horor dan film romantis, film fiksi merupakan sebuah film yang paling banyak digemari, meskipun film fiksi ini adalah sebuah film khayalan tapi genre ini bisa membuat para penontonnya…
5 Film Kungfu Terbaik, NO 1 Legend Banget Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada, kali ini mimin akan membawa kamu kembali 10 tahun kebelakang karena dalam artikel kali ini mimin sudah merangkum beberapa film kungfu terbaik sepanjang masa…
5 Film Indonesia Terbaik & Terbaru, Kamu Harus Nonton Siapa bilang film Indonesia enggak bagus? Seiring berjalannya waktu film produksi anak bangsa mengalami kemajuan dalam segi alur cerita sampai teknologi yang diberikan, setiap tahun Indonesia mengeluarkan banyak film berkualitas…
Fakta Menarik & Alur Cerita Film Pretty Boys (2019) | Kisah… Film Indonesia bukan cuma bercerita tentang kisah percintaan saja, karena terdapat film yang mengulas kisah dunia pertelevisian yang menjadi masalah tersendiri bagi para aktor dan khususnya penonton. Kali ini teknohits…
4 Situs Download Drama Korea Terbaru & Terbaik (UPDATE) Drakor merupakan sebuah serial drama yang paling ramai digemari masyarakat terutama kaum hawa di Indonesia, maka dari itu di artikel kali ini teknohits coba membahas beberapa situs download drama Korea…
Daftar Film Terbaik Thailand Bikin Kamu Nangis Seharian… Film Thailand menjadi daya tarik sendiri untuk kamu tonton, bukan cuma memberikan alur cerita yang menarik, film dari negara berjuluk gajah putih tersebut umumnya memiliki ending yang susah untuk ditebak,…
5 Drakor Jang Na-ra Terbaik dan Terbaru 2021| Awas Baper! Untuk kamu yang mengaku sebagai pecinta Drama Korea atau Drakor tentunya pasti sudah asing dengan aktris cantik Jang Na-ra yang mempunyai segudang pengalaman berperan di berbagai judul drakor yang ia…
Nonton My Strange Hero | Pembalasan Dendam 9 Tahun Hallo sobat teknohits. Kali ini akan merekomendasikan salah satu serial drakor bergenre komedi romantis yang kabarnya menjadi salah satu serial terbaik pada tahun 2018 yaitu My Strange Hero. Serial ini…
5 Film Terburuk Jason Statham, Nyesel Deh Nonton Filmnya Hallo sobat teknohits, Tahukah kamu siapa itu Jason Statham? Tentunya jika kamu seorang yang menyukai film pasti tahu dengan pria berotot ini, jason statham adalah seorang aktor laga asal amerika…
Fakta Menarik Film Milea: Suara dari Dilan (2021), Seri… Film Milea: Suara dari Dilan (2021) tentunya jadi salah satu film yang paling ditunggu para pecinta film dilan karena judul film ini adalah film ketiga dari 2 film yang sudah…
Nonton Drakor Crash Landing on You (2019), Kisah Cinta di… Hallo sobat teknohits. Kali ini mimin akan coba mengulas drama Korea yang menurut mimin berbeda dari drakor lainnya yaitu Crash Landing on You (2019) , meskipun masih bertemakan kisah cinta…
Nonton Reply 1988 (2015) Sub Indo | Arti Sahabat Sejati Hallo sobat teknohits. Kali ini mimin kembali akan mengulas mengenai drama korea yang dianggap sebagai salah satu judul drakor terbaik dan terlaris sepanjang masa. Apalagi setelah adanya aplikasi streaming film…
Film Film Terbaik Park Bo Young Part II Pada artikel sebelumnya teknohits telah memberikan sebuah informasi tentang 5 film Park Bo Young Terbaik, nah jika kamu sudah membaca artikel nya pasti kamu sudah tau dong siapa itu Park…
Sinopsis & Fakta Menarik Aku Tahu Kapan Kamu Mati (2021) |… Apakah kamu mengenal seseorang yang mempunyai kemampuan indra keenam atau yang biasa akbrab dengan sebutan seorang indigo di lingkungan kamu? Kebanyakan orang bilang kemampuan tersebut adalah berkah bagi setiap orang…
Sinopsis & Fakta Menarik Film Akhir Kisah Cinta Si Doel… Hallo sobat Teknohits, apakah kamu pernah di hadapan dengan dua pilihan yang sulit? Seperti memilih dua pasangan yang memiliki keunggulan masing masing dan sialnya kamu menyukai keduanya dan tidak bisa…
5 Alasan Tenet Film Terburuk Di 2021, Bikin Penonton Puyeng! Hallo guys, kali ini teknohits akan kembali mengulas info tentang dunia film nih, yaitu sebuah film yang berjudul Tenet, film ini dirilis pada tahun 2021 lalu arahan Christopher Nolan, akan…
5 Film Jepang Terbaik dan Terbaru, Lebih Keren Dari Drama… Ngomongin film Jepang, pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan film crows zero yang dibintangi Shun oguri a.k.a Takiya Genji, karena memang film asal negara Jepang mempunyai ruang tersendiri di…
Sinopsis & Fakta Menarik Film Ayat Ayat Cinta 2008 Film ayat ayat cinta merupakan salah satu film berbau agama yang meraih kesuksesan pada saat dirilis, film ini dirilis pada tahun 2008 yang menampilkan aktor fedi nuril sebagai pemeran utama,…
Quotes Drama Korea Terbaik & Terbaru 2021 | Ada Goblin Drama Korea atau biasa disebut dengan sebutan drakor merupakan salah satu tontonan yang paling populer saat ini, bahkan di Indonesia pecinta serial drakor sangat banyak jumlahnya. Dengan kemunculan berbagai Plattfom…
Nonton The King Eternal Monarch (2021) | Kisah Cinta Beda… Drama Korea atau drakor memang sudah terkenal dengan genre romantis, meskipun banyak pihak yang menganggap jalan cerita pada drama Korea hampir sama tapi tidak dipungkiri drakor masih banyak peminatnya. Nah,…
Film Kontroversial Tentang Cinta Incest yang Tabu Khusus 18+ Inspirasi cerita dari sebuah film memang bisa datang darimana saja, termasuk diantaranya terkadang datang dari sebuah permasalahan yang telah menimpa si penulis, Mulai dari isu sosial, budaya, politik, paling banyak…
Lebih Baik Dari Drakor, Inilah 5 Film Romantis Thailand… Jika berbicara mengenai film Romantis kamu pasti langsung berpikir drama Korea yang sangat digandrungi kaum hawa di Indonesia, padahal ada loh film dari Asia yang kualitas nya lebih baik dari…
Deretan Film Kungfu Terbaik, No 5 Legend Banget Hallo guys, kembali lagi bersama teknohits, dalam sebuah kali ini teknohits akan membali membahas sebuah film atau beberapa film yang bergenre kungfu, nah pasti kamu sudah tergambar dong dong film…
5 Film Stephen Chow Terbaik Sepanjang Masa, Gak Ada Shaolin… Hallo sobat teknohits, kali ini Mimin akan membahas seorang aktor paling phenomenal di dunia film yaitu Stephen Chow, siapa sih yang gak kenal aktor film laga ini, jika kamu mengaku…
5 Film India Sedih Terbaru 2021 | Bikin Nangis Seharian Sob Selain film Hollywood, film Bollywood juga tak mau ketinggalan dalam membuat karya film hebat yang tentunya akan menggebrak industri film dunia setiap tahunnya, tak dipungkiri India menjadi salah satu penyumbang…
5 Film India Terbaru yang Menguras Air Mata, Berani Nonton? Film India merupakan sebuah produksi film paling sukses setelah Hollywood, tak ayal India selalu menyuguhkan banyak film setiap tahunnya, dan pada tahun 2021 ini ternyata masih banyak loh film yang…
5 Film Inspiratif Terbaik Sepanjang Masa, Ada Miracle in… Film inspiratif memang sudah menjadi salah satu genre film yang digemari para penggemar, bukan cuma kisahnya yang mengharukan tapi alur filmnya yang dianggap sulit ditebak menjadi kualitas tersendiri yang terdapat…
Nonton Film Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 (2021), Awas… Film Horror Indonesia sepertinya saat ini sedang dalam kejayaannya, karena sudah banyak sekali film horor indonesia yang lebih mementingkan cerita daripada menyelipkan adegan horor mesum pada beberapa scenenya. Contohnya saja…
Nonton Save Me 2017 | Drakor Pelarian dari Sekte Terkutuk Drama Korea tentu identik dengan cerita romantis dan klise karena pasti jalan ceritanya hampir sama. Jika kamu merasa ingin nonton drakor yang berbeda dari drakor lain kamu wajib nonton Save…
Lebih Sedih Dari Drakor, Inilah Deretan Film Romantis Jepang… Film romantis atau film sedih tentunya sudah identik dengan negara Korea yang terus memproduksi film dengan genre Tersebut, tapi ternyata negara tetangganya yaitu Jepang tak mau kalah Lo sobat, karena…