Powerbank Merusak Smartphone? Begini Penjelasan Lengkapnya

Powerbank Merusak Smartphone? Begini Penjelasan Lengkapnya

Bila berbicara mengenai smartphone, tentu saja kamu sudah tidak asing lagi dengan alat elektronik yang paling banyak digunakan di dunia ini. dengan kecanggihan yang dimilikinya, smartphone dapat membantu aktivitas anda menjadi lebih mudah dengan mengandalkan fitur di dalamnya. Namun, terlepas dari kecanggihannya tersebut ternyata smartphone tak luput dari kelemahan, yaitu baterai yang dianggap boros dan … Baca Selengkapnya

Cara Mudah Aktifkan Mode Gelap di WhatsApp

Cara Mudah Aktifkan Mode Gelap di WhatsApp

Whatsapp merupakan salah satu aplikasi komunikasi paling banyak penggunanya di dunia, terutama Indonesia menjadi salah satu penyumbang penggu paling banyak. Tak ayal. Aplikasi berwarna hijau ini terus meraih kesuksesan dan terus membuat inovasi terbaru agar membuat para penggunanya tetap nyaman. Karena mengalami perkembangan yang luar biasa, perusahaan yang bermarkas di California, Amerika Serikat ini terus … Baca Selengkapnya

Cara Mengatur Tanggal Merah di Kalender Smartphone Android

Cara Mengatur Tanggal Merah di Kalender Smartphone Android

Bila berbicara mengenai smartphone, tentu saja kamu sudah tidak asing lagi dengan alat elektronik yang paling banyak digunakan di dunia ini. dengan kecanggihan yang dimilikinya, smartphone dapat membantu aktivitas anda menjadi lebih mudah dengan mengandalkan fitur di dalamnya. Dengan perkembangan tersebut, terkadang seseorang sudah meninggalkan barang barang jadul seperti kalender, dan lebih memilih memginstal aplikasi … Baca Selengkapnya

Cara Mudah Download Foto, Video dan Stories Instagram

Cara Mudah Download Foto, Video dan Stories Instagram

Instagram disebut sebagai aplikasi sosial media paling banyak digunakan di dunia untuk saat ini, mengalahkan Facebook dan Twitter yang berada di peringatan dua dan tiga. Dengan kesuksesan tersebut aplikasi ini terus melakukan inovasi terbaru dengan menghadirkan fitur fitur terbaru di dalamnya. Salah satu fitur instagram yang paling sering digunakan adalah stories, para pengguna cenderung menggunakan … Baca Selengkapnya

Kabar Baik! Google Chrome Bakal Hapus Iklan yang Mengganggu

Kabar Baik! Google Chrome Bakal Hapus Iklan yang Mengganggu

Google merupakan situs yang paling banyak dikunjungi para pengguna di seluruh dunia, terutama di Indonesia yang memiliki jumlah pengguna internet yang sangat banyak. Orang Indonesia cenderung mengunjungi situs tertentu setiap harinya sekeder untuk mencari informasi.  Namun, tentunya Anda tahu jika sedang berselancar di internet Anda akan selalu bertemu dengan iklan yang sangat mengganggu aktivitas, iklan … Baca Selengkapnya

Cara Melihat Pesan WhatsApp yang Sudah Dihapus

Cara Melihat Pesan WhatsApp yang Sudah Dihapus

Jika berbicara mengenai whatsapp, kamu tentu saja sudah tidak asing lagi dengan aplikasi chatting yang sangat digandrungi anak anak milenial pada saat ini. whatsapp dianggap aplikasi yang paling banyak digunakan setelah para pengguna sudah meninggalkan blackberry messenger pada beberapa tahun lalu. Whatsapp memiliki banyak fitur yang dapat digunakan para penggunanya, salah satu fitur tersebut adalah … Baca Selengkapnya

5 Smartphone Terbaik Untuk Vlogger, No 4 Legend Banget

Smartphone Terbaik Untuk Vlogger, No 4 Legend Banget

Dewasa ini youtube menjadi aplikasi yang digandrungi para anak muda di Indonesia, banyak sekali kaum milenial yang mencoba peruntungan untuk menjadi seorang vlogger atau youtuber dengan konten vlog. Menjadi vlogger tentu saja harus di dukung dengan peralatan canggih didalamnya. Peralatan canggih yang dimaksud adalah, kamera yang mempunyai kualitas terbaik, namun jika tidak mempunyai kamera kamu … Baca Selengkapnya

Cara Mudah Pakai Facebook Messenger Tanpa Punya Akun FB

Cara Mudah Pakai Facebook Messenger Tanpa Punya Akun FB

Berbicara mengenai aplikasi sosial media paling banyak digunakan, tentu saja Facebook menjadi salah satu diantaranya. Meskipun sebagian pengguna sudah meninggalkan aplikasi berwarna biru ini dan beralih ke instagram, namun Facebook masih menjadi aplikasi media sosial paling banyak penggunanya kok. Selain aplikasi Facebook, adanya aplikasi serupa bernama Facebook messenger yang fungsinya hanya mengirim dan membalas pesan. … Baca Selengkapnya

4 Cara Agar Layar Smartphone Tidak Mudah Retak

Cara Agar Layar Smartphone Tidak Mudah Retak

Smartphone merupakan barang berharga pada era millenial ini, barang elektronik ini menjadi salah satu yang wajib dimiliki sebagian orang. dengan perkembangan teknologi, para perusahaan besar di dunia terus melakukan inovasi terbaru untuk membuat produk baru mereka. Namun, dengan kecanggihan yang ditawarkan, bukan tidak mungkin smartphone yang dibuat perusahaan teknologi terbesar di dunia itu tak mempunyai … Baca Selengkapnya

6 Bug WhatsApp dan Cara Mengatasinya

Bug WhatsApp dan Cara Mengatasinya

Sudah tidak heran lagi, whatsapp merupakan aplikasi paling laris digunakan di dunia untuk saat ini, kabarnya 10 persen populasi di bumi telah menggunakan aplikasi chatting berwarna hijau ini. dengan fitur yang dimiliki membuat para pengguna terus nyaman menggunakan whatsapp. Namun, meskipun dilengkapi dengan fitur fitur keren di dalamnya, whatsapp juga tidak luput dari kekurangan, karena … Baca Selengkapnya