Jika kamu seorang pecinta film tentunya sudah tidak asing dengan Jason Statham, aktor film laga asal Amerika serikat ini merupakan seorang aktor ternama yang sudah banyak sekali membintangi berbagai judul film, nah. Maka dari itu dalam artikel ini teknohits akan memberikan rangkuman beberapa film Jason Statham terbaru dan terbaik yang bisa kamu tonton, yuk simak infonya berikut ini.
Furious 7 jadi debut film terbaik Jason Statham yang pertama dalam franchise film Fast and Furious. Di seri ini, Statham dikenali sebagai karakter antagonis yang harus dihadapi Dom (Vin Diesel) sebab membunuh Han (Sung Kang). Dengan karakter antagonis yang diperankannya dalam film, Deckard Shaw (Statham) menjadi salah satu masalah besar yang harus dihadapi oleh Dom, bro. Hebatnya, Statham sukses tamoilkan sosok bengis yang bikin penonton geram ketika menontonnya, lho.
2. The Bank Job (2008)
Sumber gambar V pinterest
The Bank Job adalah sebuah film bergenre crime yang didasarkan pada kisah nyata. Di film ini, Jason Statham berperan sebagai Terry Leather, seorang pedagang mobil dengan cerita masa lalu yang buruk. Coba untuk memulai hidup baru, akan tetapi Terry bertemu karakter Martine yang menawarkannya pekerjaan dalam sebuah misi perampokan bank di Baker Street London. Tapi sayang, meski mempunyai jalan cerita yang seru dan menarik, nyatanya film ini cukup underrated, geng. Untungnya, Statham tetap mampu membuat penonton berdebar-debar sepanjang film, lho.
3. Spy (2015), Film yang Dibintangi Jason Statham Genre Komedi
Sumber gambar: jagat review
Biasa memainkan peran yang serius, ternyata di film Spy ini Statham menunjukkan kemampuannya dalam memainkan peran di film bergenre komedi lho! Film Spy berkisah tentang sebuah petualangan dari para agen CIA yang tengah menjalankan misi untuk menggagalkan transaksi senjata nuklir. Bila di kebanyakan film agen mata-mata dipenuhi dengan adegan aksi yang menegangkan, film action terbaik ini memadukannya dengan balutan unsur komedi yang cukup menonjol. Di film ini, Statham yang berperan sebagai Rick Ford beradu akting dengan aktris dan aktor Melissa McCarthy, Jude Law, dan masih banyak lagi. Buat kamu yang penasaran dengan aksi Statham di film dengan unsur komedi, film ini wajib kamu tonton, geng!
4. Fast & Furious Presents: Hobbs & Shaw (2019)
Sumber gambar: idn times
Masih dari franchise Fast and Furious, film Jason Statham dan The Rock ini merupakan spin-off dari seri tersebut yang lebih mengedepankan aspek aksi di dalamnya. Di film ini, Jason Statham beradu akting dengan Dwyane Johnson (The Rock) juga Idris Elba, dan kolaborasi mereka sukses menarik perhatian banyak orang ketika dirilis. Film Jason Statham 2019 yang satu ini bukan cuma dipenuhi dengan berbagai macam adegan menawan, tetapi juga dipenuhi dengan lelucon segar yang patut untuk disimak. Nah, untuk kamu yang ingin nonton film Jason Statham sub Indo satu ini, kamu bisa menontonnya di aplikasi streaming film favoritmu.
5. The Transporter (2002)
Sumber gambar: hipwow
The Transporter jadi sebuah film pertama yang dibintangi oleh Jason Statham sebagai pemeran utama lho, sobat. The Transporter merupakan film yang bercerita tentang mantan anggota pasukan khusus yang tengah berusaha mencari kehidupan baru setelah ia merasa tertekan karena pekerjaannya tersebut. Dalam film Jason Statham bergenre action-thriller ini, dia berperan sebagai Frank Martin, seorang kurir yang mengantarkan barang-barang ilegal.
Rekomendasi:
5 Aplikasi Streaming Film Legal Terbaik, Lengkap Banget! Jika kamu hobi nonton film tapi malas ke bioskop kamu wajib nih download aplikasi streaming film legal Terbaik yang sudah teknohits bahas dibawah ini, karena dengan menggunakan aplikasi ini kamu…
Download Iflix APK, Salah Satu Aplikasi Streaming Film… Seiring perkembangan jaman, saat ini layanan streaming berbayar terus bermunculan dan mulai menggeser media konvesional untuk menyaksikan berbagai tayangan berkualitas, jika berbicara mengenai layanan streaming film tentunya kamu akan menjawab…
5 Film China Terbaik Sepanjang Masa, Film Hollywood Mah… Untuk para pecinta film, kamu wajib nih baca artikel ini sampai habis karena teknohits akan memberikan kamu rekomendasi film asal negara China yang tak kalah dari film produksi industri film…
Deretan Film Hollywood Berkisah Tentang Keindahan Islam Jika berbicara mengenai Hollywood tentu saja kamu akan langsung tertuju pada industri film yang sangat populer di dunia, meskipun didominasi oleh film bergenre Action, drama dll tapi ada loh Beberapa…
5 Film Indonesia Terbaik & Terbaru, Kamu Harus Nonton Siapa bilang film Indonesia enggak bagus? Seiring berjalannya waktu film produksi anak bangsa mengalami kemajuan dalam segi alur cerita sampai teknologi yang diberikan, setiap tahun Indonesia mengeluarkan banyak film berkualitas…
Sinopsis & Fakta Menarik Film 365 Days (2021) Hallo sobat Teknohits apakah kamu sudah menonton menonton film 365 Days 2021 yang sedang ramai diperbincangkan? Jika kamu melihat posternya, pasti sudah tahu film bergenre apa ini. film 365 Days…
Deretan Film Warkop DKI Terlucu yang Bikin Kamu Ngakak… Kamu sedang galau dan butuh hiburan, sepertinya kamu harus menonton beberapa film Warkop DKI yang akan mengocok perut kamu seharian, karena film film Dono Kasino Indro ini sangat Rekomended banget…
5 Film Korea Romantis Terbaik, Bikin Penonton Ikut Menangis Jika berbicara tentang Korea Selatan, tentu kamu akan mengarah pada film film romantis yang dibintangi aktor terkenal yang sangat digandrungi masyarakat di Dunia termasuk Indonesia, nah maka dari itu teknohits…
5 Film Netflix Terbaik & Terbaru 2021 | Rekomended Banget… Jika berbicara mengenai aplikasi dan situs streaming film tentunya kamu pasti akan langsung menyebut Netflix, situs streaming ini sangat digandrungi para pengguna dan sangat populer. Terdapat banyak sekali judul film…
5 Situs Nonton Film Gratis & Terbaik Pengganti IndoXXI yang… Beberapa bulan ini kabarnya Situs nonton film gratis yang sangat digemari para pengguna yaitu IndoXXI telah lenyap dan tidak bisa diakses lagi, untuk itu teknohits akan berikan kamu rekomendasi situs…
6 Situs Download Subtitle Indonesia Terbaik 2021 Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada. kali ini mimin akan merekomendasikan beberapa situs Download Subtitle Indonesia Terbaik 2021 yang sudah mimin rangkum dibawah ini. Situs Download Subtitle Indonesia ini sangat…
Deretan Situs Nonton Film Gratis Paling Lengkap Hallo sobat teknohits dimanapun kalian berada, kali ini Mimin akan memberikan sebuah informasi khusus untuk kamu para pecinta film, karena dalam artikel ini Mimin sudah merangkum beberapa situs nonton film…
34 Film Series yang Tayang Di Netflix Mulai September 2021 Netflix merupakan salah satu platform streaming paling besar di dunia karena telah memberikan tontonan menarik. berbagai film dan series bermunculan pada platform ini dan tentunya sangat sukses. Beberapa film &…
Film Detektif Terbaik & Terbaru 2021, Bikin Mikir Keras Jika berbicara mengenai film detektif pasti dalam otak kamu akan langsung tertuju pada serial animasi Detektif Conan karya Aoyama Gosho yang sangat melegenda, meskipun sudah lama tayang bahkan saat mimin…
5 Situs Review Film Terbaik, Rekomended Banget! Hallo guys, kembali lagi bersama teknohits disini kali ini teknohits ingin kembali membahas seputar dunia film, nah. Jika kamu sangat menyukai film dan tidak tahu ingin menonton film apa lagi,…
7 Film Superhero Indonesia Terbaik, Lebih Baik Dari Iron… Jika ngomongin film superhero tentunya kamu akan langsung tertuju pada film Hollywood seperti film Avengers, iron man sampai Superman tapi ternyata ada juga loh film superhero dari negara tercinta kita…
Bikin Miris! Inilah Beberapa Film Kecanduan Narkoba yang… Hallo guys, apakah kamu tahu bagaimana tingkah seseorang jika dia kecanduan narkoba? Jika kamu tidak tahu, kamu akan menemukan jawabannya pada beberapa film dibawah ini yang sudah kami rangkum, film…
Fakta Menarik & Alur Cerita Film Pretty Boys (2019) | Kisah… Film Indonesia bukan cuma bercerita tentang kisah percintaan saja, karena terdapat film yang mengulas kisah dunia pertelevisian yang menjadi masalah tersendiri bagi para aktor dan khususnya penonton. Kali ini teknohits…
Kumpulan Situs Download Film Terbaik & Legal 2021 Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada. Kali ini mimin akan memberikan info penting untuk kamu pecinta film karena dalam artikel ini mimin akan merekomendasikan beberapa situs download film terbaik dan…
Deretan Film Drama Musikal Terbaik Sepanjang Sejarah Hallo sobat teknohits, kami ini Mimin akan coba mengulas nih mengenai genre film drama musikal yang katanya merupakan salah satu genre yang membuat penonton nya merasa nyaman saat menyaksikan film…
Sinopsis & Fakta Menarik Film Alive 2021 | Film Zombie Korea… Nonton film Alive 2021 bisa menjadi pilihan untuk kamu yang menyukai film Korea tapi sudah bosan dengan cerita percintaan yang mainstream. karena dalam film Alive kamu akan melihat perbedaan yang…
5 Film & Drama Lee Jong Suk Terbaik & Terbaru 2021, Awas… dalam artikel ini mimin akan merangkum beberapa film dan drama aktor tampan asal Korea Selatan yaitu Lee Jong Suk. Tentunya jika kamu pecinta drakor, kamu pasti sudah tidak asing lagi…
Fakta Menarik Film Mangkujiwo (2021) | Menguak Asal-usul… Film Mangkujiwo (2021) adalah sebuah film yang akan mengulas asal usul kuntilanak. Film mangkujwo telah dirilis pada tahun 2021 yang merupakan prequel dari film kuntilanak dan akan mengulas habis bagaimana…
5 Film Bertema Kemerdekaan yang Wajib Banget Kamu Tonton 5 Film Bertema Kemerdekaan yang Wajib Banget Kamu Tonton, fim bertema kemerdekaan yang wajib banget kamu tonton, apalagi dengan mendekati bulan Agustus pasti film film seperti akan sangat ramai untuk…
5 Film Horor Paling Seram Yang Bikin Trauma 7 Turunan Hallo guys, apakah kamu suka film horor? Jika iya, sepertinya kamu harus membaca artikel ini sampai selesai deh karena dibawah ini teknohits sudah merangkum beberapa film horor yang bikin kamu…
Nonton Film Sebelum Iblis Menjemput Ayat 2 (2021), Awas… Film Horror Indonesia sepertinya saat ini sedang dalam kejayaannya, karena sudah banyak sekali film horor indonesia yang lebih mementingkan cerita daripada menyelipkan adegan horor mesum pada beberapa scenenya. Contohnya saja…
Bongkar Rahasia di Balik Layar Sebuah Film Fiksi Buat kalian para pecinta film luar negeri seperti film jurrasic park, the Avengers, fast & furious dll pasti dimanjakan dengan teknologi digital seperti CGI, untuk membuat teknologi CGI tersebut dibutuhkan…
Film Jackie Chan Terbaru 2021 | Wajib Nonton Bro! Siapa sih yang gak tahu Jackie Chan? Sepertinya semua pecinta film tahu aktor legendaris yang sudah membintangi berbagai judul film ini, nah kali ini mimin akan membahas pria dengan tingkat…
Fakta Menarik Film Jelita Sejuba (2018) | Kisah Seorang… Banyak sekali film yang kisahnya terinspirasi dari kisah nyata hal tersebut dikarenakan terdapat hal menarik yang dapat diperoleh dari kisah tersebut yang jarang terekspos. Begitu pula film Jelita Sejuba (2018)…
Nonton Film di IndoXXI & Dunia21 Data Tak Aman? Yuk… Untuk kamu yang sering nonton film di situs situs ilegal seperti IndoXXI, Dunia21 dan LK21 ada kabar buruk nih karena kabarnya jika kamu terus menonton film di situs tersebut akan…