Fungsi utama dari HP adalah sebagai alat komunikasi dengan orang yang lokasinya jauh. Namun, untuk bisa terhubung kita diharuskan punya nomor kontak mereka. Nomor ini sendiri biasanya disimpan di HP dan masuk langsung ke dalam menu Kontak.
Sementara untuk penyimpanannya sendiri bermacam-macam, bika disimpan di kartu SIM, memori internal, maupun memori eksternal HP. Kontak yang sudah disimpan bisa saja hilang karena beberapa faktor.
Untuk mengantisipasi kehilangan kontak tersebut, Anda perlu melakukan backup data. Salah satunya yakni membackup atau mencadangkan data kontak ke Google Drive. Lantas, bagaimana cara backup kontak android ke Google Drive tersebut? Informasi selengkapnya bisa Anda simak si bawah ini!
Setidaknya ada dua cara yang bisa Anda lakukan untuk membackup data kontak di HP android ke penyimpanan cloud Google Drive. Kedua cara tersebut sama mudahnya dilakukan, bahkan Anda yang masih awam pun bisa melakukannya. Adapun cara backup kontak android ke Google Drive selengkapnya, sebagai berikut:
1. Memanfaatkan Fitur Berbagi atau Share
Cara yang pertama untuk membackup data kontak di android ke Google Drive yakni dengan memanfaatkan fitur Share atau Berbagi. Cara ini diklaim sangat mudah, namun untuk melakukannya Anda perlu memastikan smartphone android sudah terhubung ke jaringan internet. Untuk langkah-langkah mencadangkan kontak android ke Google Drive lewat menu Kontak selengkapnya, yakni:
Langkah yang pertama Anda hubungkan smartphone android ke jaringan internet, baik itu menggunakan data seluler ataupun jaringan Wifi.
Jika sudah, sekarang buka menu Kontak di HP android.
Di sana akan ditampilkan list kontak yang Anda simpan. Untuk memulai pencadangan, Anda klik ikon tiga titik vertikal di bagian pojok kanan atas tampilan.
Nantinya akan muncul dua opsi, Anda klik pada opsi Berbagi atau Share.
Di bawah layar muncul opsi untuk berbagi Kontak, Anda pilih berbagi ke Google Drive.
Selanjutnya Anda beri nama pada file Kontak yang akan dibackup tersebut. Jangan lupa juga untuk memilih akun Google Drive jika memang di HP Anda login dengan beberapa akun Google.
Kalau sudah, klik tombol Simpan. Sekarang Anda sudah berhasil mencadangkan data kontak di android ke Google Drive.
2. Backup Kontak Lewat Menu Pengaturan
Sumber gambar : leskompi
Cara yang kedua ini bisa Anda lakukan melalui menu Pengaturan di HP android, lebih tepatnya melalui opsi Pencadangan. Cara ini tidak hanya akan menyimpan data kontak saja, melainkan semua data penting lain di HP android. Mulai dari histori panggilan dan SMS, note, file media, dan lain sebagainya.
Berikut ini langkah-langkah backup data kontak dan data penting lainnya di android ke Google Drive, yakni:
Pertama Anda hubungkan HP android ke jaringan internet.
Sekarang Anda masuk ke menu Pengaturan.
Kemudian klik pada opsi Akun dan Pencadangan.
Selanjutnya masuk ke opsi Pencadangan dan Pemulihan.
Untuk mengaktifkan pencadangan otomatis, Anda klik Cadangkan Data Saya lalu aktifkan tombol slidernya. Jangan lupa memilih akun Google Drive yang ingin dijadikan tempat penyimpanan data melalui opsi Backup Akun.
Jika ingin melakukan pencadangan secara manu, maka bisa masuk ke opsi Akun Google. Kemudian aktifkan tombol slider di bagian Cadangkan ke Google Drive. Selanjutnya pilih akun Google Drive melalui opsi Akun dan klik Cadangkan Sekarang untuk memulai proses pencadangan data secara manual.
Itulah tadi dua cara backup kontak android ke Google Drive yang mudah bisa Anda terapkan sendiri. Semoga informasi di atas bermanfaat.
Rekomendasi:
5 Aplikasi Phone Backup Terbaik Smartphone Android Hallo guys, jadi sebelumnya teknohits sudah memberikan info penting mengenai aplikasi phone backup yang wajib kamu download, dan kali ini admin akan kembali memberikan info nih tentang 5 Aplikasi Phone…
Inilah Fitur Rahasia Whatsapp Yang Jarang Diketahui Pengguna Whatsapp merupakan salah satu aplikasi pesan singkat yang sangat populer saat ini. bahkan kabarnya perusahaan asal California, Amerika Serikat ini sudah mempunyai lebih dari 1 miliyar pengguna di seluruh dunia.…
Trik Rahasia Mengetahui Kontak Nomor Satu di WhatsApp Whatsapp merupakan aplikasi nomor satu dalam kategori pesan instan pada saat ini, karena aplikasi yang memiliki markas besar di California, Amerika Serikat sudah mempunyai 2 miliar pengguna diseluruh dunia. tak…
5 Cara Simple Untuk Mengatasi Aplikasi Tidak Terpasang Untuk kamu pengguna smartphone android pasti kamu pernah mengalami sebuah masalah misalnya saat kamu gagal ketika menginstal aplikasi pada perangkat Android kamu. Umumnya masalah ini muncul karena kamu telah menginstal…
Cara Download File di Google Drive Android yang Mudah dan… Google Drive merupakan layanan cloud gratis dari Google yang memungkinkan digunakan oleh semua orang. Untuk mengakses Google Drive, pengguna hanya perlu login menggunakan akun Google pribadinya. Setelah berhasil login, Anda…
Download Phone Backup APK, Aplikasi Pencadangan & Mata Mata… Hallo sobat teknohits, kali mimin akan memberikan info penting nih seputar aplikasi yang dapat membackup data data penting kamu pada Perangkat smartphone Android, aplikasi tersebut bernama Phone Backup APK yang…
5 Ciri-Ciri WhatsApp Anda Diblokir Teman Menjadi salah satu aplikasi yang paling banyak di unduh di google play store membuat whatsapp terus berbenah memperbaiki dan membuat fitur fitur terbaru untuk dinikmati para penggunanya. salah satu fitur…
Tak Ada yang Tahu! Inilah 5 Fitur Tersembunyi Whatsapp Whatsapp merupakan salah satu aplikasi pesan singkat yang sangat populer beberapa tahun ini, Bahkan aplikasi yang mempunyai markas besar di California, Amerika Serikat ini telah sukses membuat blackberry messenger gulung…
5 Cara Mudah Ketahui WhatsApp Anda Diblokir Seseorang Hallo sobat teknohits, pernahkah kamu mengirim pesan WhatsApp kepada seseorang tapi setelah dikirim pesan tersebut tak kunjung terkirim dan dibalas? Jika pernah, dan hal tersebut sudah terjadi dalam waktu yang…
Cara Backup WA dari Android ke iPhone yang Tanpa Ribet Anda salah satu pengguna yang berencana beralih dari smartphone android ke iPhone? Hal yang tidak mengherankan, karena memang iPhone punya banyak fitur menarik yang membuat banyak orang menginginkannya. Jika benar…
Cara Backup Data Android ke Laptop Paling Mudah dan Cepat… Hp android sekarang ini bukan sebatas media komunikasi, melainkan juga dijadikan asisten pribadi bagi sebagian orang. Berbagai macam data penting disimpan di ponsel untuk memudahkan akses atau mengeditnya. Agar tidak…
Cara Blokir Aplikasi di Android Paling Mudah dan Ampuh Salah satu keistimewaan dari HP Android adalah pengguna bisa dengan bebas menginstall aplikasi apapun di dalamnya. Dan menariknya semua aplikasi sudah disediakan di Google Play Store. Anda tinggal mengunjungi layanan…
Cara Transfer File Lewat Wifi dari PC ke Android Paling… Mentransfer file dari PC ke Android saat ini tidak akan menjadi tugas yang menyulitkan, kok! Cara transfer file lewat wifi dari PC ke Android menjadi lebih mudah karena tidak memerlukan kabel…
Trik Rahasia Amankan Chat Pindah Ke HP Baru Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada kali ini mimin akan mengulas salah satu trik rahasia khusus untuk kamu pengguna WhatsApp yang mau pindah ke Hp baru tapi takut chat hilang.…
Cara Cek Lokasi No HP yang Paling Akurat dan Mudah Dilakukan Cara Cek Lokasi No HP - Teknologi sudah semakin canggih sekarang ini, kehadiran smartphone menjadi salah satu bukti dunia teknologi sudah berkembang dengan sangat pesat. Di smartphone kita memungkinkan untuk…
Cara Rahasia Ketahui Daftar Kontak WhatsApp dengan Interaksi… dari sekian banyak aplikasi digital yang begitu populer di kalangan masyarakat, Whatsapp adalah aplikasi pesan instan yang dipakai hampir semua kalangan dimulai dari anak anak sampai orang dewasa pada saat…
Cara Mudah Menggunakan WhatsApp Business Kabar baik buat kamu pelaku bisnis yang memanfaatkan whatsapp sebagai media promosi produk dan berinteraksi bersama konsumen karena sudah beberapa lama ini whatsapp sudah merilis aplikasi serupa yang khusus dirancang…
Cara Setting Penyimpanan Download di Android Salah satu faktor yang membuat penyimpanan internal android mudah penuh adalah pengaturan download di HP. Secara defaultf, file yang didownload akan tersimpan di memori internal. Untuk menghindari hal seperti ini,…
Cara Crop Video di Android dengan Kinemaster dan Tanpa… wAda banyak hal yang bisa dilakukan dalam mengedit video di HP android, misalnya saja memangkas video atau menjadikannya beberapa potongan video. Cara ini bahkan bisa dilakukan dengan mudah oleh pemula…
Cara Mudah Pindahkan Akun Whatsapp Ke HP Baru Untuk kamu yang ganti HP baru tapi bingung karena semua data kamu ada di HP lama salah satunya adalah akun whatsapp tapi kamu enggak tahu bagaimana cara memindahkan data tersebut…
Tips & Trik Mengamankan Data Apabila Smartphone Anda Rusak Smartphone merupakan alat elektronik yang sangat banyak digunakan masyarakat pada jaman ini, tidak cuma ingin mengikuti tren, mempunyai Smartphone pribadi bisa membuat pekerjaan anda terbantu dengan adanya fitur fitur keren…
Cara Mudah Aktifkan Fitur Izin Saat Dimasukkan ke Grup… Dalam aplikasi whatsapp terdapat banyak fitur menarik yang bisa kamu gunakan, salah satunya adalah grup whatsapp, didalam grup kamu bisa mengobrol bersama teman teman yang lain bahkan bisa sampai ratusan…
Cara Hapus File Google Drive Android yang Anti Ribet Google Drive merupakan layanan cloud gratis yang disediakan oleh Google untuk para penggunanya. Bagi pengguna biasa, mereka akan langsung mendapatkan penyimpanan cloud Google Drive sebesar 15GB. Pengguna juga memungkinkan untuk…
Terungkap! Inilah 5 Ciri WhatsApp diblokir orang lain Hallo sobat teknohits mengetahui kamu berada kembali lagi bersama mimin yang akan selalu mengulas artikel tentang dunia teknologi dan pada kesempatan kali ini mimin akan mengulas beberapa ciri yang terlihat…
Cara Mudah Mengatasi Ruang Penyimpanan Hampir Habis di HP… Hallo sobat teknohits dimanapun kamu berada. kali ini mimin akan memberikan info menarik seputar masalah yang kerap terjadi pada perangkat smartphone salah satunya adalah ruang penyimpanan hampir habis. oleh sebab…
Cara Blokir Akun Whatsapp Sendiri Dengan Mudah Di Smartphone Whatsapp merupakan salah satu aplikasi yang sangat penting bagi para penggunanya, tak ayal. Para pengguna tidak mau jika whatsapp pribadinya diakses oleh orang lain karena dianggap sebagai hal yang rahasia, mungkin…
Cara Hapus Data Dari Smartphone Yang Hilang Atau Dicuri Kehilangan Smartphone tentu saja sebuah pukulan yang berat bagi sebagian orang, terlepas dari harganya yang cukup mahal, Smartphone sendiri terkadang menyimpan beberapa data penting pemiliknya. Salah satu masalah tentu saja…
Cara Buka File CDR di Android Online dan Offline 2021 File CDR merupakan format default dari software Corel Draw yang biasanya digunakan untuk membuat desain grafis. Mulai dari membuat logo, banner, poster, ID card, undangan, dan masih banyak lagi yang…
Trik Mudah Intip Status Whatsapp Tanpa Diketahui Pengguna Whatsapp merupakan platform komunikasi paling banyak digunakan pengguna internet pada saat ini, bukan cuma menjadi alat komunikasi, aplikasi ini juga bisa untuk kamu berbagi kegiatan sehari hari dengan mengunggah whatsapp…
Download Google Drive APK Terbaru, Aplikasi Penyimpanan Data… Jika kamu sering berselancar di internet, tentunya sudah tidak asing lagi dengan Google Drive, situs atau aplikasi ini memiliki fungsi penting untuk para pengguna smartphone stau pengguna komputer untuk menyimpan…